Sabtu, 29 Oktober 2016

asoka

BUNGA ASOKA


                 Asoka adalah pohon yang diannggap suci oleh agama Hindu. Pohonnya akan mengeluarkan harum pada malam hari dibulan April dan Mei setiap tahunnya. Pohon tanaman ini sering disosialisasikan dengan cinta dan kesucian . Di indonesia, dikenal dua jenis bunga asoka, yakni pohon asoka yang menjulang tinggi tanpa ranting atau disebut juga glodokan tiang (Polyalthia Longifolla) dan asoka biasa (Polyalthia sp.) yang memiliki ranting dan berdaun runcing. Biasanya tanaman ini digunakan untuk penghijauan maupun tanaman hias. Orang-orang Eropa sering menyebut tanaman ini Flame of the Wood atau api dari hutan karena warna bunganya yang cerah serta mencolok layaknya api.
                  Pohon asoka atau yang mempunyai nama latin Saraca Indica adalah pohon yang mana bunganya tumbuh pada cabang-cabang besar. Bunganya tumbuh secara bergerombolan dan berderet dengan benang sari yang mencuat keluar seperti kembang api.



    MANFAAT BUNGA ASOKA

 Selain sebagai tanaman hias nan indah, namun juga dapat dimanfaatkan sebagai salah satu jenis tanaman obat nan dapat menyembuhkan beberapa penyakit, antara lain menstruasi tak teratur atau menorhagia (haid berlebihan) nan salah satunya disebabkan oleh stres, keputihan, disentri, dan wasir.
 Bunga soka ini berfungsi sebagai astrigent nan bekerja sebagai pereda stres dan menyenangkan bagi otot-otot rahim sehingga mereleksasi dan menormalkan kembali siklus haid pada wanita tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar